Bismillahirrohmanirrohim
Assalamu’alaikum wr.wb.
Demi melancarkan berbagai program pendidikan dan pengajaran ananda di Pondok Pesantren Baitul Arqom Balung Jember. Maka dengan ini kami memberitahukan biaya Pendaftaran Ulang Bagi Santri Lama 2022 M.
Adapun besarannya adalah Rp. 1.285.000,-
Dengan rincian keseluruhan adalah sebagai berikut :
1. | Uang Infaq Pendidikan dan Pengajaran | Rp. 555.000 |
2. | Uang Sumbangan Pembangunan Asrama Santriwati | Rp. 200.000 |
3. | Uang Makan 1 Bulan (Juli) | Rp. 280.000 |
4. | Uang Kalender | Rp. 25.000 |
5. | Uang OSBA & Gerakan Pramuka 1 Tahun | Rp. 75.000 |
6. | Uang Sewa Almari 1 Tahun | Rp. 150.000 |
Jumlah Total | Rp. 1.285.000 |
Biaya Setiap Bulan :
-
- Iuran Uang Makan 1 Bulan : Rp. 280.000
- Iuran Uang Asrama : 120.000
- Iuran Uang Listrik & Kesehatan : Rp. 40.000
Total adalah : Rp. 440.000 (Empat Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah)
Demi kelancaran administrasi kami, dimohon pembayaran daftar ulang tersebut selambat – lambatnya pada tanggal 10 Dzulhijjah 1443 H / 10 Juli 2020 M.
Demikian.
syukran wa jazakumullah khair.
Wassalamu’alaikum wr.wb.